BELI IGNIS, BERTABUR HADIAH

icon 21 September 2021
icon Pompi

 

Performa Ekspor Menigkat

Selain pasar penjualan domestic, PT Suzuki Indomobil Sales ( SIS ) meraih hasil positif untuk sektor ekspor. Pencapaina pengiriman unit mobil dari Indonesia ke luar negeri sepanjang tahun 2021 mengalami peningkatan yang cukup signifikan dibandingkan tahun lalu.

Donny Saputra, 4W Marketing Director PT. SIS menjelaskan, ekspor yang dilakukan Suzuki terdiri dari dua bagian, yaitu secara utuh alias CBU dan terutar alias CKD. Apabila ditotal, sepanjang januari hingga agustus 2021 mengalami kenaikan 37% dibandingkan tahun lalu. โ€œ kondisi pasar dan penerimaan produk Suzuki diluar negeri juga semkin bagus, jadi hasil ekspor kami pun mengalami peningkatan untuk tahun ini dibandingkan tahun lalu,โ€ uncap Donny Di Jakarta, Jumโ€™at (17/9).

Secara data, Donny mengatakan untuk ekspor CBU New Carry  tumbuh 37 Persen atau secara 9.898 unit, dan XL7 meningkat 39 Persen atau 10.309 unit. Sementara untuk CKD, performanya naik 168 persen dari sekitar 5.000-an pada tahun 2020 menjadi 13.000 unit sepanjang tahun ini.

"Penerimaan produk Suzuki di luar negeri begitu bagus, sehingga meskipun kondisi seperti ini, performa ekspor kami menjadi menigngkat apalagi jika dibandingkan dengan tahun lalu," kata dia.